Sabtu, 24 Desember 2011

[Ubuntu 11.10] Cara Install Remastersys (Software Untuk Meremaster Ubuntu dan Debian)

Remastersys merupakan software untuk meremaster Ubuntu yang sudah terinstall di hardisk, software ini tidak tersedia direpositori resmi ubuntu, kita harus menambahkan repositorinya secara manual, adapun caranya sebagai berikut:

Remasterys yang akan kita install adalah remastersys 3.0

Komputer harus terkoneksi internet

1. Buka terminal

sudo apt-get update

wget http://www.remastersys.com/repository/ubuntu-testing/remastersys_3.0.0-1_all.deb

sudo dpkg -i remastersys_3.0.0-1_all.deb

Kalo hasilnya

Errors were encountered while processing:
remastersys
cuekin aja, lanjut ke langkah selanjutnya

sudo apt-get install -f

2. Untuk menjalankannya ketik di dash unity remastersys

3. Bagi yang tidak terkoneksi internet bisa mendownload paket remastersys dan dependensinya di sini

Selamat mencoba


◄ Posting Baru Posting Lama ►
 

Copyright © 2012. informativeonmigraine - All Rights Reserved inovLy media online by inforZa