Sabtu, 08 September 2012

Cara Install Google Chrome Terbaru Pada OpenSuse 12.2 KDE

Google Chrome adalah browser buatan Google yang terkenal karena ringan dan cepat. Untuk menginstall browser Google Chrome Di Opensuse 12.2 KDE lakukan langkah-langkah berikut.
1. Buka browser Firefox dan navigasi ke http://google.com/chrome
                                           Klik Unduh Chrome

2. Pilih paket yang sesuai dengan versi Opensuse anda, saya pakai yang 32 bit
Klik Setujui, lalu pasang

3. Open with Apper Installer
 Klik OK

4. Muncul paket-paket dependesi yang harus diinstall
 Klik Continue

5.Masukan password root > OK
 6. Tunggu proses instalasi paket dependensinya
7. Tunggu proses sampai selesai
8. Anda bisa menjalankan Google Chrome lewat start menu

Semoga bermanfaat



◄ Posting Baru Posting Lama ►
 

Copyright © 2012. informativeonmigraine - All Rights Reserved inovLy media online by inforZa