Senin, 07 Mei 2012

[Ubuntu 12.04] Cara Mengaktifkan dan Menambah Screensaver


Pada saat anda selesai menginstall atau mengupgrade ke Ubuntu 12.04, anda akan kaget bahwa screensaver ternyata dihilangkan, yang ada hanya blank screen saja yang tampil, tidak seperti Ubuntu versi sebelumnya yang tampil screensaver saja ketika komputer idle. Untuk menambahkan atau mengaktifkan screensaver di Ubuntu 12.04 lakukan langkah berikut : 
1. Uninstall paket gnome-screensaver
sudo apt-get purge gnome-screensaver

2. Install paket xscreensaver 
sudo apt-get install xscreensaver xscreensaver-gl-extra xscreensaver-data-extra

3. Lalu, jalankan perintah berikut untuk membuat file autastart xscreensaver.

sudo gedit /etc/xdg/autostart/screensaver.desktop


4. Copy paste baris berikut ke file yang dibuat tadi

[Desktop Entry]
Name=Screensaver
Type=Applicaton
Exec=xscreensaver -nosplash

5. Restart, untuk mengkonfigurasi silahkan open Dash dan cari screensaver.



Sumber: http://www.liberiangeek.net/2012/04/add-enable-screensavers-in-ubuntu-12-04-precise-pangolin/
◄ Posting Baru Posting Lama ►
 

Copyright © 2012. informativeonmigraine - All Rights Reserved inovLy media online by inforZa